news

PERAYAAN HUT KEMERDEKAAN RI KE 72 SMP STERO YOGYAKARTA

Yogyakarta, SMP Stero. Untuk mengenang dan menghargai jasa para pahlawan yang sudah gugur di medan perang, selain berdoa, mengadakan upacara bendera, kita juga menyelenggarakan lomba atau pertandingan untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan.

read more
MISA PENUTUPAN ASIAN YOUTH DAY (AYD) DI LAPANGAN AAU YOGYAKARTA

Yogyakarta, SMP Stella Duce 2. Pertemuan Pemuda Katolik se-Asia ke-7 telah ditutup dengan Misa Syukur pada Minggu, 6/8 di Lapangan Akademi Angkatan Udara (AAU) Yogyakarta. SMP Stella Duce 2 Yogyakarta sebagai salah satu peserta mengirimkan 100 orang yang terdiri dari 79 siswa dan didampingi guru-karyawan sebanyak 21 orang  dengan menggunakan 4 armada bus sedang.

read more
SOSIALISASI KURIKULUM Cc-5 + TARAKANITA WILAYAH YOGYAKARTA

Yogyakarta, SMP Stella Duce 2. Untuk meningkatkan pemahaman pembelajaran di unit Tarakanita khususnya mengenai Kurikulum Cc5-5 + yang baru saja diperkenalkan, Divisi Pendidikan Yayasan Tarakanita Pusat menyelenggarakan Sosialisasi Kurikulum Cc-5 + Tarakanita untuk jenjang SMP di Aula SMP Stella Duce 1 Dagen pada Kamis, 10/8.

read more
DIALOG INTERAKTIF PENGENALAN PELESTARIAN CAGAR BUDAYA

Yogyakarta, SMP STELLA DUCE 2. Di Ruang Pertemuan Benteng Vredeburg – Yogyakarta pada Minggu, 13/8 telah berlangsung Dialog Interaktif antara para Narasumber dari Dinas Purbakala DIY dengan audien para siswa dan guru pendamping dari beberapa sekolah yang diundang. Acara ini diselenggarakan dalam rangka Festival Jogjakarta Tempo Doeloe.

read more
UPACARA PERINGATAN HARI PRAMUKA KE-56 SMP STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA

YOGYAKARTA, SMP Stella Duce 2. Dalam rangka memperingati Hari Pramuka yang ke-56 pada Senin, 14/8 sekolah mengadakan upacara bendera di halaman sekolah dengan pembina upacara dari salah satu kakak pembina pramuka, yaitu Natannael Pramudika Indiyarto, S. Pd.

read more